Bertempat di Pinus Camp Songgon, Musyawarah Daerah Forum Mahasiswa Banyuwangi Sukses Digelar

waktu baca 2 menit
Forum Mahasiswa Banyuwangi

Media Kampung – Dalam Rangka Musyawarah Daerah yang pertama, Forum Mahasiswa mengadakan pengenalan dan pemilihan ketua baru yang akan melanjutkan forum mahasiswa Kedepannya dengan konsep camping luar ruangan, yaitu di Pinus Camp 2 Songgon Minggu, 1 Oktober 2023, Songgon (1/10/2023).

Kurang Lebih ada 30 Mahasiswa yang Hadir mewakili kampus di yang mendelegasikan perwakilannya dalam musyawarah Daerah ini. Beberapa kampus tersebut ialah, Universitas Airlangga, Universitas PGRI , STIKES Rustida, Politeknik Negeri , IAIDA Blokagung, AKD Blokagung, IAI Ibrahimy, ITBM Genteng Banyuwangi, ITS Mandala dan masih banyak lagi.

Lucky Menyampaikan, “Forum Mahasiswa Banyuwangi ini adalah forum mahasiswa domisili banyuwangi yang arah gerak sebagai kordinasi antar kampus, antar mahasiswa, dan antar alumni yang sudah lulus sehingga harapan dari forum ini nanti bisa bermanfaat kepada mahasiswa domisili Banyuwangi, dan sebagai bentuk implementasi Tri Darma Perguruan Tinggi.” (1/10/2023)

Zainun Selaku Ketua Pelaksana Musyawarah Daerah juga berpesan “Bagi siapa saja nanti yang terpilih dan asal kampusnya dimana saja, harapannya dapat bersinergi kepada semua elemen Mahasiswa, khususnya di Banyuwangi sendiri, karena hakikat dari mahasiswa ialah dan mahasiswa ada ditengah antara pemerintah dan . Maka kita sebagai sangat penting dalam sebuah perubahan dalam kehidupan negara demokrasi ini. (1/10/2023)

Forum Mahasiswa Banyuwangi adalah sebuah wadah Mahasiswa dalam kordinasi terhadap kampus di Banyuwangi dan mahasiswa yang berdomisili di Banyuwangi. Sehingga Output dari forum ini sebagai dalam bentuk , pengabdian kemasyarakatan bahkan penelitian terhadap beberapa yang memiliki potensi untuk diteliti.

“Forum ini sangat penting untuk menjaga silaturahmi antar mahasiswa dan kampus, sehingga dalam penentuan pemilihan dalam musyawarah Daerah #1 ini sebagai langkah awal dalam pembentukan kordinasi terhadap mahasiswa se Banyuwangi Pungkas, Adzka salah satu Peserta Musyawarah Daerah” (lk)

Dapatkan update Berita Pilihan Dan Breaking News setiap hari dari Mediakampung.com Di Google News. Caranya klik link ini Meka News Dan kemudian Klik Follow.
Media Kampung - Kami ada di Google News - Google Berita